Workshop Pengelolaan Hasil Hutan Bukan Kayu Berupa Sabun

Dalam rangka meningkatkan SDM wanita dari masyarakat di sekitar hutan dalam pengembangan wirausaha atau bisnis perhutanan, KPHP Kendilo mengadakan acara Workshop pengelolaan produk hasil hutan bukan kayu yaitu sabun minyak atsiri.

Acara ini di buka langsung oleh Kepala UPTD KPHP Kendilo Bapak Muhammad Hihrafie, S.T, M.T. Hadir juga dalam acara yang menjadi narasumber yaitu Ibu Noorcahyati salah satu praktisi pengelolaan produk sabun minyak atsiri. Acara ini dihadirin oleh wanita-wanita dari KTH binaan KPHP Kendilo dan beberapa OPD terkait.

Kepala KPHP Kendilo Bapak Muhammad Hijrafie mengatakan kegiatan ini bertujuan agar para ibu-ibu yang berada di wilayah sekitar hutan bisa mengelola hasil hutan bukan kayu nya dimana dalam hal ini pembuatan sabun yang nantinya bisa bernilai ekonomis untuk di jual. Nantinya produk-produk yang dihasilkan bisa berupa cindramata, souvenir ataupun dipakai untuk sehari-hari.

Berita Lain

Kegiatan Sosialisasi Hutan Rakyat Di Desa Muara Langon Tahun 2021
Dibuat oleh kphpkendilo
29 Oktober 2021 01:20:16
Kegiatan Identifikasi Adanya Hak-hak Masyarakat atau Klaim Tahun 2021
Dibuat oleh kphpkendilo
29 Oktober 2021 01:23:16
Meningkatkan potensi hasil hutan bukan kayu
Dibuat oleh kphpkendilo
29 Oktober 2021 01:24:03
Pendampingan Penyusunan Revisi RPHJP KPH
Dibuat oleh kphpkendilo
29 Oktober 2021 01:24:31
Kegiatan Identifikasi Lokasi Hutan Rakyat Di Desa Busui Tahun 2021
Dibuat oleh admin
29 Oktober 2021 01:30:13