UPTD KPHP KENDILO mengikuti Pra-KTT III Y20 Indonesia

Balikpapan, Pra-KTT III Y20 Indonesia berlangsung di Balikpapan dari tanggal 21-22 Mei 2022, UPTD KPHP Kendilo mendapatkan kesempatan mengikuti salah satu kegiatan exhibition booth dengan tema "Sustainable and livable planet" Minggu (22/05/2022).

Dalam kegiatan ini UPTD KPHP Kendilo memamerkan beberapa produk-produk yang dihasilkan oleh Hutan di wilayah KPHP Kendilo. Beberapa produk yang di tampilkan adalah Lebah Madu Kelulut, Propoli, Minyak Atsiri, Arang kayu serta produk turunannya, Dan Lain-Lain.

Acara ini juga menghadirkan produk-produk UMKM di kalimantan timur, Para Peserta Pra-KTT III Y20 yang berasal dari beberapa negara mengunjungi booth-booth termasuk booth KPHP Kendilo, Acara ini pun juga datang Ibu Siti Nurbayah Bakar Menteri Kehutanan dan Lingkungan Hidup.

Berita Lain

Kegiatan Sosialisasi Hutan Rakyat Di Desa Muara Langon Tahun 2021
Dibuat oleh kphpkendilo
29 Oktober 2021 01:20:16
Kegiatan Identifikasi Adanya Hak-hak Masyarakat atau Klaim Tahun 2021
Dibuat oleh kphpkendilo
29 Oktober 2021 01:23:16
Meningkatkan potensi hasil hutan bukan kayu
Dibuat oleh kphpkendilo
29 Oktober 2021 01:24:03
Pendampingan Penyusunan Revisi RPHJP KPH
Dibuat oleh kphpkendilo
29 Oktober 2021 01:24:31
Kegiatan Identifikasi Lokasi Hutan Rakyat Di Desa Busui Tahun 2021
Dibuat oleh admin
29 Oktober 2021 01:30:13