Soft Opening KTH Mart dan Penyusunan Exit Strategy FIP-II oleh Ibu Direktur PUPS Catur Endah P

Tana Paser, Kantor UPTD KPHP Kendilo Kedatangan Direktur Pengembangan Usaha dan Perhutanan Sosial Ibu Endah Catur P dalan rangkaian kegiatan soft opening KTH Mart dan Penyusunan Exit Strategy Pemberdayaan Masyarakat FIP-II.
Dengan adanya KTH Mart ini Ibu Endah merasa tenang dan bangga karena apa yang di usahakannya akan berlanjut dimana KPHP dapat memberdayakan KTH dalam Perhutanan Sosial.
Hadir juga dalam acara ini beberapa OPD terkait di daerah Kab.Paser, 10 KTH binaan KPHP Kendilo DLL.
Dalam kegiatan ini juga Bapak Muhammad Hijrafie Selaku Kepala KPHP Kendilo memperkenalkan bahwa KPHP Kendilo memiliki Pusat Pelatihan Sumber daya pengelolaan hasil hutan.
"Disini seluruh KTH atau masyarakat kab.paser khususnya dapat belajar dan meningkatkan kapasitas nya dalam pengelolaan hutan." Kata Hijrafie

Berita Lain

Kegiatan Sosialisasi Hutan Rakyat Di Desa Muara Langon Tahun 2021
Dibuat oleh kphpkendilo
29 Oktober 2021 01:20:16
Kegiatan Identifikasi Adanya Hak-hak Masyarakat atau Klaim Tahun 2021
Dibuat oleh kphpkendilo
29 Oktober 2021 01:23:16
Meningkatkan potensi hasil hutan bukan kayu
Dibuat oleh kphpkendilo
29 Oktober 2021 01:24:03
Pendampingan Penyusunan Revisi RPHJP KPH
Dibuat oleh kphpkendilo
29 Oktober 2021 01:24:31
Kegiatan Identifikasi Lokasi Hutan Rakyat Di Desa Busui Tahun 2021
Dibuat oleh admin
29 Oktober 2021 01:30:13